Monitoring dan Evaluasi Izin Operasional Madrasah Dilakukan Di Pondok Pesantren Modern Al-Fityan
Dalam rangka meningkatkan kualitas layanan pendidikan madrasah, Kementerian Agama (Kemenag) RI melalui timnya, Miftahul Absor dan Endah Nuzulina, melaksanakan kegiatan monitoring dan evaluasi (Monev) praktik baik terkait proses perizinan operasional madrasah. Kegiatan ini berlangsung dengan pendampingan langsung dari Kepala Bidang Pendidikan Madrasah Pondok Pesantren Modern Al-Fityan Gowa. Kegiatan Monev ini bertujuan untuk memastikan pelaksanaan perizinan […]